ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PADA POKOK BAHASAN PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL

Khaerudin, Heru and Imswatama, Aritsya and Setiani, Ana (2021) ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PADA POKOK BAHASAN PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL. Asimetris: Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, 2 (1). pp. 36-43. ISSN 2722-0214

[img] Text
510

Download (30kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetaui tipe kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal HOTS pada masa pandemi dengan menggunakan pembelajaran daring pada pokok bahasan Persamaan Linear Satu Variabel siswa kelas VII SMP Yasidik. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif, Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VII SMP dengan menggunakan subjek terbatas sebayak 6 orang. Instrumen penelitian yang digunakan adalah instrument tes bertipe HOTS berbentuk uraian sebanyak 4 soal untuk melihat tipe-tipe kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan berdasarkan teori Newmann, diperoleh bahwa 1) siswa tidak melakukan kesalahan pada tipe kesalahan reading error, 2) siswa tidak melakukan kesalahan pada tipe comphrension error 3) siswa melakukan kesalahan pada tipe transformation error 4) siswa melakukan kesalahan pada tipe processing skill error 5) siswa melakukan kesalahan pada tipe encoding error.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: HOTS, Kesalahan Siswa, Persamaan Linear Satu Variabel
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Perpus ID UMMI
Date Deposited: 23 Mar 2022 07:34
Last Modified: 23 Mar 2022 07:34
URI: http://eprints.ummi.ac.id/id/eprint/2252

Actions (login required)

View Item View Item