SISTEM PAKAR PENENTUAN TREATMENT MASALAH KULIT WAJAH PADA PASIEN NAAVAGREEN CIANJUR MENGGUNAKAN ALGORITMA DEMPSTER SHAFER

Authors

  • Resita Agustin Widaningsih Universitas Muhammadiyah Sukabumi

DOI:

https://doi.org/10.59697/jik.v7i2.93

Keywords:

Kulit wajah, Sistem Pakar, Dempster Shafer, Treatment

Abstract

Kulit adalah organ yang sangat penting bagi manusia yang berfungsi untuk melindungi dari berbagai macam bahaya luar, kulit juga sebagai indra peraba, mengatur suhu tubuh, serta sebagai pelindung dari organ dalam. Khususnya kulit wajah yang sering mendapat perhatian karena memiliki permukaan lapisan kulit yang tipis, maka dari itu kulit wajah perlu perawatan secara khusus. Treatment atau perawatan wajah merupakan perlakuan, pengobatan, hingga pelayanan,  bertujuan untuk mendapatkan kulit wajah yang sehat, dan terawat. Naavagreen cianjur merupakan klinik kecantikan yang menyediakan jasa konsultasi mengenai masalah kulit wajah, layanan treatment, serta menyediakan skincare. Semakin tingginya minat masyarakat untuk melakukan treatment tidak diimbangi dengan sistem yang baik. Terbatasnya jumlah dokter kulit membuat pasien tidak dilayani secara maksimal. Dengan adanya sistem pakar penentuan treatment masalah kulit wajah pada pasien naavagreen cianjur menggunakan algoritma dempster shafer diharapkandapat membantu pasien naavagreen untuk dapat konsultasi secara online kapanpun dan dimanapun.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-07-11

How to Cite

Widaningsih, R. A. (2023). SISTEM PAKAR PENENTUAN TREATMENT MASALAH KULIT WAJAH PADA PASIEN NAAVAGREEN CIANJUR MENGGUNAKAN ALGORITMA DEMPSTER SHAFER. Jurnal Informatika Kaputama (JIK), 7(2), 188–194. https://doi.org/10.59697/jik.v7i2.93