Analisis Daya Tarik Wisata dan Motivasi Wisatawan Terhadap Keputusan Berkunjung di Masa Pandemi

Authors

  • Halimatul Fitriah Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Asep M Ramdan Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • R. Deni Muhammad Danial Universitas Muhammadiyah Sukabumi

DOI:

https://doi.org/10.37385/msej.v3i2.440

Keywords:

daya Tarik, motivasi wisatawan, keputusan berkunjung

Abstract

Pandemi Covid-19 yang terjadi di penjuru dunia ini melemahkan berbagai bidang baik bidang ekonomi bahkan pariwisata, pada bidang pariwisata ini adanya penurunan kunjungan wisatawan ke suatu objek wisata tak terkecuali ke Indonesia, hal ini bertujuan untuk mengetahui besaran pengaruh adanya pandemic pada Daya Tarik dan Motivasi Wisatawan Terhadap Keputusan Berkunjung. Pengambilan Sampel sebanyak 203 responden yang pernah berkunjung ke Objek Wisata Suspension Bridge Kawasan Situ Gunung dengan simple random sampling sebagai teknik pengambilan sampel. Menggunakan beberapa olahan data yang diukur dengan uji validitas dan realibilitas juga pada uji hipotesis ( uji f dan t), analisis regresi linear berganda dan analisis koefisien determinasi Hasil penelitiannya memberikan sebuah informasi bahwa daya tarik dan motivasi wisatawan berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap keputusan berkunjung di masa pandemi pada objek wisata Suspension Bridge Sukabumi hasil koefisien determinasi  yaitu 0,701 atau sebesar 70,1% berpengaruh.

Kata Kunci : daya Tarik, motivasi wisatawan, keputusan berkunjung

References

Bulan, T. P. L., Junaida, E., & Maitama, M. H. (2021). Daya Tarik Wisata , Motivasi dan Keputusan Berkunjung di Objek Wisata Pantai Barawe. 2(1), 115–123.

Imron, A., & Syafa’at, M. (2020). Revitalisasi Home Industry Berbasis Modal Sosial Sebagai Strategi Ketahanan Ekonomi Menghadapi Pandemi Covid 19.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th ed.). Pearson Education,inc.

Malik, M. I., & Mawardi, M. K. (2016). Pengaruh City Branding “the Soul of Madura” Dan Motivasi Wisatawan Terhadap Keputusan Berkunjung Ke Kabupaten Sumenep. Jurnal Administrasi Bisnis, 37, 73–79.

Nasution, D. A. D., Erlina, & Muda, I. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Perekonomian Indonesia. Benefita, 5(2), 212–224.

Safitri, I., Ramdan, A. M., & Sunarya, E. (2020). Peran Produk Wisata Dan Citra Destinasi Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan. Jurnal Ilmu Manajemen, 8(3), 734–741.

Setiyorini, A., Farida, U., & Kristiyana, N. (2018). Pengaruh Promosi Melalui Media Sosial, Word of Mouth, Dan Daya Tarik Wista Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan Obyek Wisata Gunung Beruk Karangpatihan Balong. ISOQUANT?: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 2(2), 12. https://doi.org/10.24269/iso.v2i2.185

Suhartapa, & Sulistyo, A. (2021). Pengaruh Persepsi dan Motivasi Wisatawan Terhadap Minat Kunjung Ulang. Jurnal Pariwisata Dan Budaya, 12(September), 115–122. https://doi.org/10.31294/khi.v12i2.10579

Suparyanto, & Rosad. (2015). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: In Media.

Susanti, N. D., Aryati, I., & Damayanti, R. (2019). Historis , Daya Tarik Wisata Dan Electronic Word Of Mouth ( E-WOM ) Terhadap Keputusan Berkunjung di DE TJOLOMADOE. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 12(2), 59–63.

Widyastuti, N. K., Waruwu, D., & Suartana, I. K. (2017). Pariwisata Spiritual: Daya Tarik Wisata Palasari Bali. Pustaka Larasan.

Witarsana, I. K., Dewi, L. G. L. K., & Dewi, N. G. A. S. (2017). Motivasi dan Persepsi Wisatawan Mancanegara Berwisata Alam Trekking Mountain di Taman Wisata Alam Gunung Batur Bukit Payang. IPTA, 5(1), 3–19.

Yulia, L., & Setianingsih, W. (2020). Studi Manajemen Marketing Berbasis OnlinE (Penelitian Pada UMKM Produksi Mebel Di Desa Tamansari Babakan Muncang I Kota Tasikmalaya). Jurnal Maneksi, 9(1), 346–354.

Yunus, N. R., & Rezki, A. (2020). Kebijakan Pemberlakuan Lockdown Sebagai Antisipasi Penyebaran Corona Virus Covid-19. Sosial Dan Budaya Syar-I, 7(3), 227–238. https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i3.15083

Zaenuri, M. (2012). Perencanaan Strategis Kepariwisataan Daerah Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: e-Gov Publishing.

Downloads

Published

2022-04-30

How to Cite

Fitriah, H., Ramdan, A. M., & Danial, R. D. M. (2022). Analisis Daya Tarik Wisata dan Motivasi Wisatawan Terhadap Keputusan Berkunjung di Masa Pandemi. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 3(2), 628–633. https://doi.org/10.37385/msej.v3i2.440