ANALISIS CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN TOTAL ASSET TURNOVER TERHADAP PERTUMBUHAN LABA

Rahmawati, Rika Nur and Jhoansyah, Dicky and Sunarya, Erry (2022) ANALISIS CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN TOTAL ASSET TURNOVER TERHADAP PERTUMBUHAN LABA. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 3 (4). pp. 2200-2209. ISSN 2715-792X

[img] Text
794

Download (34kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh current ratio, debt to equity ratio, dan total asset turnover terhadap pertumbuhan laba. Metode penelitian yang digunakan adalah metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang termasuk dalam subsektor tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2020. Sampel dalam penelitian ini adalah 14 perusahaan subsektor tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik sampel yang digunakan adalah dengan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Current Ratio, dan Total Asset Turnover secara simultan berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap pertumbuhan laba sedangkan pada Debt to Equity Ratio memiliki pengaruh secara simultan dan signifikan terhadap pertumbuhan laba,pada perusahaan subsektor tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2020.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Total Asset Turnover, Pertumbuhan Laba
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Administrasi Bisnis
Depositing User: Perpus ID UMMI
Date Deposited: 30 Mar 2023 03:14
Last Modified: 30 Mar 2023 03:14
URI: http://eprints.ummi.ac.id/id/eprint/3117

Actions (login required)

View Item View Item