TINJAUAN METODOLOGI : PENDEKATAN KANSEI ENGINEERING DALAM PERANCANGAN ANTARMUKA PERANGKAT LUNAK

Isa, Indra Griha Tofik (2016) TINJAUAN METODOLOGI : PENDEKATAN KANSEI ENGINEERING DALAM PERANCANGAN ANTARMUKA PERANGKAT LUNAK. SANTIKA (Jurnal Ilmiah Sains dan teknologi), 6 (2). pp. 513-518. ISSN 2088-5407

[img]
Preview
Text
3. TINJAUAN METODOLOGI PENDEKATAN KANSEI ENGINEERING DALAM PERANCANGAN ANTARMUKA PERANGKAT LUNAK.pdf

Download (390kB) | Preview
[img]
Preview
Image
COVER.jpg

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kepuasan pengguna menjadi faktor utama dalam perancangan sebuah produk. Secara teknis hal tersebut dapat diwujudkan secara eksplisit bagaimana produk tersebut dirancang sesuai dengan kebutuhan penggunanya. Terdapat faktor lain yang mempengaruhi kesuksesan produk, yakni nilai psikologis pengguna yang secara implisit dapat menjadi parameter dalam perancangan produk. Namun hal yang menjadi kendala adalah bagaimana menerjemahkan faktor-faktor psikologis tersebut kedalam parameter perancangan produk. Kansei Engineering (KE) merupakan salah satu pendekatan dalam perancangan produk dimana melibatkan sisi psikologis pengguna dan bagaimana menerjemahkan aspek kognitif pengguna ke dalam produk usulan desain. Dari beberapa metode KE, salah satu yang dibahas dalam penelitian ini adalah Kansei Engineering Type 1 (KEPack), dimana melibatkan beberapa analisis multivariat. Kesimpulan yang didapatkan pada penelitian ini adalah bagaimana KE dalam merancang sebuah produk, tidak hanya produk yang bersifat industrial, namun KE dapat dilibatkan dalam hal yang berkaitan dengan Interaksi Manusia Komputer, khususnya tampilan desain antarmuka

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pengembangan Produk, Kansei Engineering, Kansei Engineering Type 1 (KEPack)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Perpus ID UMMI
Date Deposited: 09 Jul 2018 07:48
Last Modified: 09 Jul 2018 07:48
URI: http://eprints.ummi.ac.id/id/eprint/293

Actions (login required)

View Item View Item