ANALISIS NILAI PERUSAHAAN DENGAN MODEL RASIO TOBIN’S Q

Dzahabiyya, Jauza and Jhoansyah, Dicky and Muhammad Danial, R. Deni (2020) ANALISIS NILAI PERUSAHAAN DENGAN MODEL RASIO TOBIN’S Q. JAD: Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan Dewantara, 3 (1). pp. 46-55. ISSN 2654-4369

[img] Text
520

Download (24kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai perusahaan pada PT.Indosat Tbk, PT.Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT. Smartfren Telcom Tbk periode 2016 - 2018 dengan memperhitungkan pengelolaan aset yang dimiliki perusahaan. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan rasio nilai perusahaan Tobin’s Q. Hasil penelitian menunjukan pada PT.Indosat Tbk periode 2016 – 2017 nilai Q > 1 artinya pengelolaan aset padaperusahaan berhasil dan saham overvalued sedangkan periode 2018 nilai Q < 1 artinya pengelolaan aset gagal dan saham undervalued. Pada PT.Telekomunikasi Indonesia Tbk periode 2016 – 2018 nilai Q > 1 artinya pengelolaan aset berhasil dan sahan overvalued. Pada PT Smartfren Telcom Tbk periode 2016 – 2018 nilai Q < 1 artinya pengelolaan aset gagal dan saham undervalued. Diantara perusahaan tersebut yang memiliki nilai Q paling baik adalah PT.Telekomunikasi Indonesia Tbk. Nilai Q dalam kondisi overvalued artinya perusahaan memiliki nilai perusahaan yang baik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Nilai perusahaan, Tobins’Q Overvalued, Undervalued
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Administrasi Bisnis
Depositing User: Perpus ID UMMI
Date Deposited: 03 Feb 2022 03:50
Last Modified: 03 Feb 2022 03:50
URI: http://eprints.ummi.ac.id/id/eprint/2088

Actions (login required)

View Item View Item